Bukit Bangkirai, Pengalaman Petualangan Alam yang Tak Terlupakan

Tidak jauh dari Kota Balikpapan, terdapat wahana ekowisata yang layak untuk dijajal oleh wisatawan yang berjiwa petualang. Wahana ini bernama Bukit Bangkirai, sebuah kawasan konservasi hutan tropis basah yang asri di Kecamatan Samboja, Kabupaten Kutai Kartanegara. Kawasan yang dikelola oleh PT Inhutani I ini berjarak sekitar 58 kilometer dari Balikpapan. Di sini, pengunjung dapat mencoba…

Read More

Menyelami Jernihnya Air Gua Haji Mangku di Maratua

Beragam daya tarik yang ditawarkan oleh Kepulaan Derawan memanglah menggoda setiap para wisatawan, baik yang berasal dari Pulau Kalimantan maupun luar pulau untuk mengunjunginya. Mulai dari keindahan biota lautnya, pulau gusungnya yang menawan, Maratua Paradise Resort-nya yang bak Maldivesnya Indonesia hingga danau ubur-ubur tak menyengat yang berada di Pulau Kakaban. Tak hanya melakukan aktivitas air seperti diving dan snorkeling saja, kini…

Read More

Pesona Derawan yang Tak Ada Duanya

Kepulauan Derawan sangat terkenal di kalangan masyarakat Kalimantan Timur. Pesonanya yang membuat mata takjub oleh keindahannya yang memukau.Bila ingin berkunjung ke pulau indah ini, kita terlebih dulu harus melewati beberapa perkampungan warga hingga akhirnya sampai, kita harus menyeberang ke pulau ini menggunakan kapal atau speedboat dengan jarak tempuh hanya sekitar 20 menit saja . Penduduk…

Read More